Memperkecil Ukuran Foto


Kompresi Foto dengan FILEminimizer 
Bagi yang sering upload foto dari Hp, sebelum dipublikasikan ke dunia maya atau dunia nyata sebaiknya diedit dulu dengan PhotoShop, caranya gampang dan sangat sederhana tinggal PhotoShop Anda diinstal plugin tambahan, missal Plugin NoiswareProfesional, jangan khawatir, akan saya kasih gratis pluginnya buat anda, silakan baca posting Plugin PhotoShop dalam bloger ini dan buruan download.
Cara kerjanya cukup sederhana, Foto yang diupload dari Hp, silakan buka di PhotoShop terus kasih effek NoiseWare Profesional dan lihat hasilnya, mantap bangat bro!!! dan biar lebih mecin lagi, ubahlah pixelnya menjadi 300 pixel (ukuran standar percetakan professional), tinggi dan lebarnya tidak usah diubah atau bisa saja diubah sesuai kebutuhan anda.

Contohnya : dimenu PhotoShop Click Image - Image Size – Width (lebar), Hight (tinggi) nah yang diubah resolution : 300 pixel/inch, enter OK, pasti ukuran fotonya akan menjadi lebih besar donk, yah iyalah, bisa2 ukuran menjadi 3.000 s/d 5.000 kb ke atas, nah itulah gunanya Software FileMinimizer ini yang akan mengkompresi foto yang besar itu menjadi ukurannya kecil hamper 98% dan tanpa sedikitpun mengurangi kwalitas gambar/fotonya, hebat gak tuh.

Terkadang kita diharuskan untuk menggunakan gambar ukuran file kecil, terutama untuk upload ke Email, Facebook dan lain-lain, hal ini menjadi kendala karena software yang dapat mengecilkan ukuran gambar sering kali mengurangi kualitas gambar karena ukuran pixelnya ikutan menjadi kecil, menghadapi kendala itulah sayapun bergerilya ke penjuru dunia maya mencari software yang handal untuk mengkompresi foto dan setelah sekian lama akhirnya ketemu juga jagoannya, perkenalkan namanya “FileMinimizer” Semula software ini berbayar tapi kini ditangan anda menjadi GRATIS TIS TIS he he, makacih!




Fitur – fitur yang ada pada software tersebut :
1.Mampu memperkecil gambar sampai 98%
2.Memperkecil file gambar/foto berformat JPG, BMP, GIF, TIFF, PNG dll
3.Pack & Go, optimasi ukuran file dan langsung mengirim melalui email
4.Facebook Integration, kompress gambar dan upoad langsung ke Facebook
5.Search Wizard, mencari dan kompres file di PC dan jaringan
6.Bisa memilih 4 tingkat level kompresi yang berbeda
7.Batch Process, kompres banyak file sekaligus
8.Advanced Setting, seperti format, EXIF information dll.
9.Dapat berjalan di Windws XP, Vista dan Windows 7

Nah…. Nunggu apa lagi, software ini layak anda miliki, sikat buruaaaaan. Silakan download dengan link  ini:  http://www.4shared.com/file/zq1rlud2/FILEminimizerPictures-Free-Set.html?

Semoga Software ini berguna untuk anda

Wassalam
bob_anwars@yahoo.co.id